baiklah, rasanya waktu selalu tak cukup untuk meraup kisah kelabu milikmu.
seperti pulau yang terguncang ombak biru lautan.
akan selalu terombang ambing.
berpindah
letak tak tertebak.
kau selalu tak punya waktu menulis cinta untukku,
dalam taman kosong yang hanya berteman kursi besi berkarat.
selamat.
selamat.
kau sukses membuatku kembali menangis,
tapi tetap mencintaimu.
terinspirasi, my dearest friend. Patriciandikaputri...
Diposting oleh
bolaputihberkata
Senin, 08 Februari 2010
0 komentar:
Posting Komentar